Kategori: Amboina

Kaya Optimis Tahun 2025 Pemkot Ambon Keluar Dari Zona Disclaimer

AMBON, LaskarMaluku.com – Penjabat Wali Kota Ambon, Dominggus Kaya terus mendorong OPD lingkup Pemerintah Kota Ambon, agar keluar dari predikat Disclaimer yang sementara disandang, terutama saat ini tim BPK sementara melakukan pemeriksaan di Pemkot Ambon. Kaya optimis tahun 2025 ini, Pemerintah Kota Ambon keluar dari zona Disclaimer. Diakuinya, pemeriksaan yang dilakukan oleh tim BPK harus […]

Diduga Dinas Perhubungan Biang Kerok Izin Trayek dan Parkiran Ilegal, Gersam Demo di Balai Kota

AMBON, LaskarMaluku.com – Puluhan Pemuda yang tergabung dalamdalam Gerakan Supur Angkot Merdeka (Gersam), menggelar aksi demonstrasi di Kantor Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Ambon. Mereka memprotes kinerja Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Ambon yang tidak becus menyelesaikan masalah izin trayek maupun parkiran ilegal. Mereka menduga bahwa, Dinas Perhubungan sendiri yang menjadi biang kerok dalam masalah izin […]

AKDP Hatu-Alang-Liliboi Masih Beroperasi Pakai SK Rute Jalur lama, Dishub Harap Pemprov Segera Keluarkan SK Jalur AKDP Hatu Cs Baru

AMBON, LaskarMaluku.com – Sampai saat ini, Angkutan Kota Dalam Provinsi (AKDP) Hatu, Alang dan Liliboi masih beroperasi dengan berpedoman pada Surat Keputusan (SK) rute jalur yang lama. Tetapi sesuai kesepakatan rapat bersama beberapa hari lalu bahwa Dishub Provinsi sudah menyepakati agar SK jalur yang dilewati AKDP Hatu, Alang, Liliboi melewati JMP. Hal ini disampaikan Kepala […]

Data BPBD, Cuaca Ekstrim Sepuluh Pohon Tumbang di Kota Ambon

AMBON,LaskarMaluku.com – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Ambon mencatat sepuluh pohon besar tumbang akibat hujan deras disertai angin kencang yang terjadi di daerah itu sejak selasa kemarin “Tidak ada korban akibat pohon tumbang tersebut,” kata Sekretaris BPBD Kota Ambon, Frits Tatipikalawan yang dikonfirmasi media ini via seluler, Rabu 5/2/2025) Pagi Namun Kejadian kemarin menyebabkan […]

Cuaca Ekstrim Pohon Tumbang di Sejumlah Ruas Jalan di Kota Ambon, BPBD Imbau Masyarakat Siaga

AMBON, LaskarMaluku.com – Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Ambom menghimbau masyarakat untuk waspada terhadap cuaca ekstrim yang terjadi beberapa hari terakhir. “Lantaran itu, masyarakat Kota Ambon diminta untuk tetap waspada dan berhati-hati saat melakukan aktivitas karena cuaca ekstrem yang tidak menentu, “ungkap Sekretaris BPBD Kota Ambon, Frits Tatipikalawan melalui telepon selulernya, Selasa (4/2/2025). Ia […]

Suitella : Belum ada Jalan Keluar Terkait Jalur Angkutan Jalur Passo, Laha dan Hunut

AMBON, LaskarMaluku.com – Hingga saat ini belum ada jalan keluar terkait jalur angkutan kota yakni jalur Passo, Hunut dan Laha. Meskipun Pemkot telah menggelar rapat dengan mempertemukan perwakilan Pengemudi Angkutan Kota jalur Passo, Hunut dan Laha, namun hingga saat ini belum ada jalan keluarnya. Hasil rapat pada Jumat (24/01/2025), perwakilan sopir angkutan jalur Laha mengaku […]

Gencar Tertibkan ODGJ, Slarmanat: Dinsos Kota Ambon Amankan 5 Orang ke RSKD Maluku

AMBON, LaskarMaluku.com – Pemerintah Kota Ambon terus gencar lakukan evaluasi terhadap Orang dengan Gangguan Jiwa (ODGJ), yang berkeliaran di Kota Ambon, sehingga menimbulkan keresahan di masyarakat. Diketahui,Dinas Sosial Kota Ambon, hingga saat ini telah mengamankan sekitar 5 ODGJ ke RSKD Provinsi Maluku. Menurut Kepala Dinas Sosial Kota Ambon, Jhon Slarmanat, ODGJ yang terlantar dan berkeliaran […]

Lewenussa : Mata Rumah Parentah di Tiga Negeri Sementara Rapat Tentukan Raja Defenitif

AMBON, LaskarMaluku.com – Tiga Negeri di Kota Ambon yakni Negeri Passo, Rumah Tiga dan Hative Besar sementara melakukan rapat internal antara mata rumah parentah yang difasilitasi oleh saniri Negeri bersama pemerintah Negeri, guna menentukan Raja Definitif. Kepala Bagian Pemerintahan Alfian Lewenussa menjelaskan, sebelum dilakukan rapat internal, terlebih dahulu dilakukan pertemuan bersama Pemerintah Kota Ambon. “Untuk […]

Jadi Tersangka, Raja Hatalai Diberhentikan Sementara

AMBON, LaskarMaluku.com – Kekosongan Jabatan masih terlihat di Pemerintahan Negeri Hatalai, karena Richard Hendry Loppies ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus pencabulan. Kepala Bagian (Kabag) Tata Pemerintahan (TataPem) Kota Ambon, Alfian Lewenussa, S.STP. M.Si menjelaskan, akibat permasalahan tersebut, dirinya diberhentikan sementara dari jabatan Raja Hatalai hingga proses pemeriksaan selesai dilakukan. “Kami sudah berkoordinasi dengan pimpinan dalam […]

Ambon Jadi Tuan Rumah Reciprocal Project YSEALI 2025: Fokus pada Keberlanjutan Transportasi Publik

AMBON, LaskarMaluku.com – Kota Ambon dengan bangga menjadi tuan rumah Reciprocal Project dari program Young Southeast Asian Leaders Initiative Professional Fellows Program (YSEALI PFP) Tahun 2025. Proyek ini merupakan salah satu puncak prestasi dari Yestiatami Tanasale, seorang Pegawai Negeri Sipil di Dinas Perhubungan Kota Ambon, yang berhasil terpilih sebagai salah satu awardee program bergengsi YSEALI […]

Bahas Kemacetan di Kota Ambon, Dishub Hadirkan Director of Transit and Mobility Office Heneppin Country USA

AMBON, LaskarMaluku.com – Dinas Perhubungan Kota Ambon menggelar Fokus Discussion Grup (FGD),menghadirkan Mr. Daniel Soler selaku Director of Transit and Mobility Office Heneppin Country, USA.Kamis (23/1/2025) di Ruangan Vlisingen lantai dua Kantor Balai Kota Ambon Daniel Soler merupakan pimpinan perhubungan di Heneppin Country,USA Penjabat Walikota Ambon, Dominggus Kaya mengungkapkan, kehadiran Daniel Soler selaku pimpinan perhubungan […]

Branding Ambon City Of Music Terus Berlanjut

AMBON, LaskarMaluku.com – Branding Ambon City of Music versi UNESCO terus berlanjut setelah Ambon Music Office (AMO) sebagai representasi Pemkot Ambon dalam mengurus City of Music menyerahkan laporan pertanggungjawaban ke UNESCO di bulan Juni tahun 2024. Direktur AMO, Ronny Loppies saat dikonfirmasi Tim Media Center melalui saluran telepon, Selasa (21/1) menjelaskan, Laporan pertanggung jawaban yang […]

Angkot Tak Layak, Dishub Kota Ambon Sweeping KIR

AMBON, LaskarMaluku.com – Kepala Dinas Perhubungan Kota Ambon, Yan Suitella mengatakan, kegiatan razia kelengkapan surat-surat kendaraan angkutan umum, termasuk angkot, terus dilakukan. “Jadi Dinas Perhubungan kota Ambon terus lakukan sweeping KIR terhadap angkutan kota Ambon yang tidak layak beroperasi, karena akan berdampak pada keselamatan penumpang dan pengemudi,”ungkapnya. namun jarang bahkan tidak ditemukan angkutan kota yang […]