Kategori: Parlementaria

Tidak harap Anggaran Pemkot, DPRD Kota Ambon Rencana Bangun Sirkuit Balap

AMBON,LaskarMaluku.com – Untuk mengatasi balapan liar yang terjadi di kota Ambon, DPRD Kota Ambon berencana membangun Sirkuit Balap bagi Pemuda-pemudi di kota ini. Wakil Ketua DPRD Kota Ambon, Patrick, menyampaikan rencananya untuk mendorong pembangunan sirkuit balap di Kota Ambon. Pihaknya menyadari keterbatasan anggaran Pemerintah Kota Ambon dalam lima tahun ke depan, ia berencana menggalang dukungan […]

Far-Far Janji Komisi Segera Tindaklanjuti Aspirasi Sopir Angkot

AMBON, LaskarMaluku.com – puluhan sopir Angkutan Kota (Angkot) trayek Passo kembali mendatangi Gedung DPRD Kota Ambon, Kamis (16/1/2025). Kedatangan para sopir itu guna menyampaikan protes terhadap kebijakan pengaturan trayek yang dianggap merugikan para sopir. Menurut mereka, kebijakan trayek terbaru yang diterbitkan oleh Dinas Perhubungan (Dishub) Ambon, tidak transparan. Dengan itu, aksi ini bertujuan meminta kejelasan […]

DPRD Kota Ambon dan Pihak Keamanan Rapat Bersama Bahas Konflik Trikora

AMBON, LaskarMaluku.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Ambon mengadakan rapat dengar pendapat bersama Polresta Pulau Ambon, Dandim, dan Pemerintah Kota Ambon, Kamis (16/1/2025) Rapat ini bertujuan untuk menyikapi konflik yang belakangan terjadi di masyarakat Kota Ambon. Termasuk peristiwa Trikora Usai rapat, Wakil Ketua Komisi I DPRD Kota Ambon, Muhammad Fadli Toisutta, mengungkapkan bahwa […]

Moenandar : DPRD Dukung Kegiatan Balap Resmi di Kota Ambon

AMBON, LaskarMaluku.com – Wakil Ketua DPRD Kota Ambon, Patrick Moenandar, menyatakan komitmennya untuk mendukung kegiatan balap resmi bagi para pembalap muda di Kota Ambon. Sebagai bentuk dukungan, Ikatan Motor Indonesia (IMI) Kota Ambon akan menyelenggarakan tiga seri balap resmi yang memperebutkan Piala Walikota Ambon, Piala Forkopimda, dan Piala Wakil Ketua DPRD Kota Ambon. “Seri pertama […]

Toisuta : Komisi I DPRD Kota Ambon Kawal Pembayaran Upah Kerja di Semua Perusahaan Sesuai UMP

AMBON, LaskarMaluku.com – Komisi I DPRD Kota Ambon melakukan rapat dengan Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Ambon guna membahas regulasi terkait Upah Minimum Kota (UMK) maupun Upah Minimum Regional (UMR). Dalam pertemuan kemarin, telah diketahui bahwa besaran UMK untuk Kota Ambon telah ditetapkan sebesar Rp 3,1 juta lebih. Dan terkait hal ini, Disnaker juga mengonfirmasi […]

Rapat Paripurna Ke-4 Tutup Buka Masa Sidang I dan II, Ini Kata Pj Walikota Ambon

AMBON, LaskarMaluku.com – DPRD Kota Ambon menggelar Rapat Paripurna ke-4 Masa Persidangan I Tahun Sidang 2024/2025 dengan agenda Penutupan Masa Persidangan I sekaligus Pembukaan Masa Persidangan II Tahun Sidang 2024/2025 yang berlangsung di Ruang Paripurna Utama DPRD Kota Ambon, Rabu (15/1/2025). Paripurna dipimpin Wakil Ketua DPRD Kota Ambon, Gerald Mailoa dan turut didampingi Ketua DPRD […]

Pelantikan Body Mailuhu Jadi Anggota DPRD Ambon Menunggu SK

Ambon, LaskarMaluku.com – Ketua DPRD Kota Ambon, Morits Tamaela mengaku, pelantikan Bodewin Mailuhu sebagai anggota DPRD Ambon periode 2025-2030 menggantikan Irene Mauren Russel yang berhalangan tetap (meninggal) kini hanya menunggu surat keputusan (SK) resmi dari Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Nasdem. “Jadi proses pergantian salah satu anggota Fraksi Nasdem di DPRD Kota Ambon telah berada […]

DPRD Maluku Dorong Kapal Ferry Layari Semua Pulau di Maluku

AMBON, LaskarMaluku.com – DPRD Provinsi Maluku melalui Komisi III DPRD Maluku, akan tetap mendorong kapal Ferry untuk melayari semua pulau di Maluku ke Kementrrian Perhubungan dan ASD Pusat. Wakil ketua komisi III DPRD Maluku Mumin Refra, menyatakan bahwa  Provinsi Maluku, memiliki banyak pulau.  Menurutnya, untuk menghubungkan pulau yang berpenghuni tentu butuh armada kapal Ferry, salah satunya […]

DPRD Maluku Gelar Paripurna Penetapan Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih

AMBON, LaskarMaluku.com — Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Maluku, menggelar Rapat Paripurna Pengumuman Penetapan Pasangan Calon Gubernur Maluku dan Wakil Gubernur Maluku Terpilih pada Pemilihan Kepala Daerah Tahun 2024. Paripurna, berlangsung di lantai 2 ruang paripurna DPRD Maluku, Senin, (13/1/ 2025). Rapat dipimpin oleh Ketua DPRD Provinsi Maluku Benhur Watubun, dan dihadiri oleh Penjabat Gubernur […]

Sekwan : Masa Sidang II, DPRD Kota Ambon Agendakan Parlemen Day Setiap Bulan

AMBON, LaskarMaluku.com – Awali tahun 2025, Sekretariat DPRD Kota Ambon menyampaikan beberapa agenda Rapat kerja Masa sidang II Tahun sidang 2024-2025. “DPRD Kota Ambon telah mengadakan rapat Badan Musyawarah untuk membahas rencana agenda kerja Masa Sidang II Tahun Sidang 2024-2025,” kata Sekretaris DPRD Kota Ambon, Apries Gaspersz saat konferensi pers bersama awak media di Baileo […]

DPRD Maluku Bersama OPD Bahas Rencana Penyampaian Aspirasi Ke Pempus

AMBON, LaskarMaluku.com — Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Maluku bersamaOPD Organisasi Perangkat Daerah OPD), dalam hal ini Komisi III DPRD Maluku membahas terkait dengan rencana penyampaian aspirasi yang berkaitan dengan program-progaram yang nantinya akan disampaikan ke pemerintah pusat (Pempus) melalui kementerian terkait dan DPR-RI. Hal itu disampaikan Anggota Komisi III DPRD Maluku Rovik Akbar […]

BAMUS DPRD Maluku Bahas 15 Program Pansus RPJMD

AMBON,LaskarMaluku.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Maluku melalui Badan Musyawarah (BAMUS) DPRD Maluku membahas 15 (Lima Belas) program kegiatan, salah satunya adalah pembentukan Panitia Khusus (PANSUS) dan pembentukan RPJMD. Hal itu disampaikan Ketua DPRD Provinsi Maluku, Benhur G Watubun, kepada wartawan diruang kerjanya,” Selasa (7/1/2025). Watubun, mengatakan, Saat ini Badan Musyawarah Dewan Perwakilan […]