Kategori: Ekonomi

No image

Pemkot dan Bank Indonesia Beri Bantuan Alat Timbang Bagi Pedagang

LASKAR – Pemerintah Kota Ambon lewat Dinas Perindustrian dan Perdagangan bekerjasama dengan Bank Indonesia memberikan bantuan Alat Timbang kepada para pedagang, yang berlangsung di Balaikota Ambon, Selasa (23/10). Bantuan Alat Timbang tersebut diberikan kepada 42 pedagang ikan Pasar Arumbai. Diketahui, Kota Ambon telah ditetapkan Kementerian Perindustrian dan Perdagangan RI sebagai salah satu Kota Tertib Ukur […]

No image

Pasca MoU di Belanda, Walikota Ambon Tinjau Lokasi

 LASKAR – Pasca penandatanganan Nota Kesepahaman antara Pemkot Ambon, dan Maluku Tenggara Barat di negeri Belanda, delegasi Pemkot Ambon, diundang menyaksikan secara langsung pengelolaan air bersih oleh perusahaan Engeldot, Rabu (4/7/2018).  Peninjauan lokasi ini berlanjut dengan pertemuan bersama beberapa investor yang bergerak di bidang pendidikan dan pengembangan pariwisata.  Diketahui, sehari sebelumnya, delegasi Pemkot Ambon telah […]

No image

Alfaojek, Transportasi Daring Pertama di Kota Ambon

LASKAR – Walikota Ambon, Richard Louhenapessy menyambut positif penerapan transportasi berbasis IT dalam jaringan bermerk Alfaojek, yang sangat membantu masyarakat secara efektif dan efisien. “Peluncuran aplikasi transportasi berbasis dalam jaringan ini sebagai ciri masyarakat moderen. Ini konsekuensi dari perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi. Jadi selama ini kalau kita menggunakan  sarana transportasi secara konvensional, kini kota […]

No image

Presiden Jokowi Nikmati Kopi Maluku

Presiden Joko Widodo LASKAR – Presiden Joko Widodo mencicipi kopi khas Maluku yang didatangkan khusus dari Pulau Seram, Saat meninjau Stand Emas Biru dan Emas Hijau, sebelum menutup acara Rembuk Nasional, 3 Tahun Pemerintahan Jokowi-Jusuf Kalla yang digelar di Jakarta International Expo Kemayoran, Senin. Siaran pers Penerangan Kodam XVI/Pattimura, Selasa (24/10/2017), menyebutkan, Presiden Jokowi sangat […]

No image

Sopir Angkot Mengeluh Manipulasi Penjualan Premium

LASKAR – Komisi II DPRD Kota Ambon prihatin pada keluhan masyarakat akan dugaan praktik “manipulasi” penjualan premium di Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) karena petugasnya sering beralasan jenis BBM ini habis. “Saya menyerap keluhan dari para supir angkutan kota (Angkot) terhadap praktek ini lebih dari sebulan terakhir. Ini terjadi hampir di semua SPBU dalam […]

No image

BI Sosialisasi Bagi-bagi Buku Perbankan

LASKAR – Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Provinsi Maluku bakal menggelar acara sosialisasi berupa pembagian buku-buku mengenai perbankan kepada mahasiswa. Rencananya kegiatan ini akan dilakukan, Selasa (10/10/2017) besok di Kota Tual. Kampus Politeknik Perikanan Negeri Tual merupakan lokasi utama yang disasar oleh pihak BI. “Hari Selasa tanggal 10 Oktober kami akan menyalurkan bantuan tersebut kepada […]

No image

Masyarakat MBD Minim Infrastukur

Raendra. R. H. Manaha LASKAR MBD –  Ketua Lembaga Pengawal Pembangunan Selatan Daya (LPPMSD), Raendra Manaha, menyesalkan sikap pemerintah yang terkesan membiarkan warga masyarakat Kabupaten Maluku Barat Daya (MBD) tertinggal di bidang kesehatan dan pendidikan. Kondisi ini diperparah dengan fasilitas infrastruktur yang jauh dari harapan. Raendra Manaha yang dihubungi Koran Laskar melalui sambungan telepon kemarin […]

No image

OJK Maluku: Kinerja Perbankan Positif

LASKAR AMBON – Kepala Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Provinsi Maluku Bambang Hermanto mengatakan kinerja industri perbankan di daerah ini pada Triwulan I 2016 menunjukkan perkembangan yang positif. “Perkembangan positif itu ditandai dengan aset DPK atau Dana Pihak Ketiga yang terus meningkat dibandingkan pada akhir tahun 2014 dan 2015,” kata Bambang, pada Pembukaan Pelatihan Jurnalis Sektor […]

No image

Konsultan Studi Kelayakan Pelabuhan Kontainer Perikanan

Bobby King Palapia LASKAR AMBON – Sebagai bentuk keseriusan Belanda kepada Pemprov Maluku dalam hal kerja sama di bidang perikanan, belum lama ini konsultan asal Belanda melakukan studi kelayakan. Studi kelayakan dilakukan dalam bentuk kajian teknis dan kajian biaya dalam rangka proses rencana pemba¬ngunan pelabuhan kontainer perikanan terpadu di Kota Ambon. Kabag Humas Pemprov Maluku, […]

No image

Kalah Melalui Palu Presiden, Inpex Tetap Manuver

LASKAR AMBON – Keputusan Presiden Joko Widodo terhadap pengoperasian Blok Masela LNG di Darat sebaiknya dilakukan dengan Undang-Undang atau Peraturan Presiden sehingga memiliki dasar Hukum yang kuat guna mengikat semua pihak. Sebab, ada indikasi Inpex setengah hati menerima keputusan Presiden agar Kilang LNG di darat. Hal ini disebabkan karena dalam pertemuan dengan Inpex dan SKK […]

No image

UMK di Daerah Harus Diperhatikan

LASKAR AMBON – Wakil Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Pusat Rahmat Waluyanto menyatakan para pelaku usaha skala mikro dan kecil di daerah perlu mendapatkan perhatian serius dalam rangka pengembangan dan peningkatan usaha mereka. “OJK terus berupaya mendorog lembaga-lembaga di sektor jasa keuangan terutama perbankan untuk menerbitkan atau mengeluarkan instrumen-instrumen untuk peningkatan usaha-usaha skala […]

No image

Maluku Harus Berperan di Blok Masela

LASKAR AMBON – Menteri Koordinator Kemaritiman dan Sumber Daya, Rizal Ramli menegaskan pemerintah dan masyarakat Maluku harus memainkan peranan penting dan memanfaatkan peluang pengembangan dan pengelolaan ladang gas abadi Blok Masela. “Pengembangan Blok Masela harus menjadi motor pengembangan wilayah dan pembangunan industri nasional serta menjadi momentum perubahan pengelolaan sumber daya alam (SDA) kita,” kata Rizal […]

No image

Walikota Dorong Nelayan Manfaatkan KUR

ilustrasi (pic – google) LASKAR AMBON – Wali Kota Ambon Richard Louhenapessy mengajak nelayan untuk memanfaatkan kredit usaha rakyat (KUR) yang disalurkan pemerintah. “Program KUR yang ditetapkan pemerintah hendaknya dimanfaatkan masyarakat terutama yang memiliki usaha kecil menengah di sektor kelautan dan perikanan,” katanya saat melakukan temu dengan nelayan di Ambon, Sabtu. Menurut dia, pemerintah telah […]

No image

Rektor Unpatti Terima Kasih Kepercayaan Presiden

Prof.Dr. M.J. Saptenno, SH, M.Hum LASKAR AMBON – Rektor Universitas Pattimura Marthinus Saptenno menegaskan pihaknya mengapresiasi dan berusaha melaksanakan amanat Presiden Joko Widodo yang meminta agar Unpatti dan perguruan tinggi lainnya mempersiapkan SDM guna mengisi kebutuhan pengelolaan Blok Masela di masa mendatang. “Pembicaraan mengenai Blok Masela ini ada di berbagai lapisan masyarakat. Ada euforia yang […]

No image

Awasi Bahan Pangan Jelang Ramadhan

Ilustrasi, (pic-google) LASKAR AMBON – Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) Maluku melakukan pemeriksaan produk atau bahan pangan di sejumlah distributor dan toko jelang Ramadhan 1437 Hijriah. “Intensifikasi pengawasan pangan menjelang Ramadhan dan Idul Fitri rutin dilakukan di sarana distribusi, toko, pasar tradisional supermarket, serta pengecer,” kata Kepala BPOM Maluku, Sandra Linthin, Selasa.Ia mengatakan, target […]