
Miliki Bukti Lengkap, PT Hasjrat Multifinance Cabang Ambon Tak Gentar Hadapi Gugatan Jeffry Engka
PT Hasjrat Multifinance Cabang Ambon tidak gentar sedikitpun dengan gugatan dari Nelson Jeffry Engka bersama Penasehat Hukumnya karena memiliki bukti lengkap dan siap dibeberkan dihadapan pihak kepolisian.