Kategori: Pariwisata

Angkasa Pura Indonesia Salurkan Bantuan TJSL untuk Dukung Pariwisata dan Kebudayaan Kota Ambon

AMBON,LaskarMaluku.com– PT Angkasa Pura Indonesia Bandar Udara Internasional Pattimura Ambon menyalurkan bantuan Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) kepada Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Ambon sebagai bentuk komitmen perusahaan dalam mendukung pengembangan sektor pariwisata dan kebudayaan daerah. Bantuan tersebut diserahkan langsung oleh General Manager PT Angkasa Pura Indonesia Bandar Udara Internasional Pattimura Ambon, Johan Seno […]

Sukses Gelar Event Santa Claus, Tukloy‎ Harap Event ini Jadi Agenda Tahunan Dinas Pariwisata Ambon

‎AMBON, LaskarMaluku.com – Dinas Pariwisata Kota Ambon sukses menggelar event Santa Claus yang tidak hanya sekedar perayaan, tapi juga menjadi momentum untuk membangun kebersamaan dan ekonomi kreatif di Kota Ambon.‎‎Kepala Dinas Pariwisata Kota Ambon, Christian Tukloy mengatakan Event ini dapat menjadi salah satu upaya untuk mewujudkan Ambon sebagai kota musik dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui […]

Mendagri Dukung Banda Jadi Pusat Turisme Super Prioritas Nasional

AMBON, LaskarMaluku.com – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian menyatakan dukungan penuh untuk Banda Neira, Kabupaten Maluku Tengah, Maluku, Maluku, menjadi pusat turisme super prioritas nasional. “Ini pertama kali saya datang ke kepulauan yang indah ini. Kesan saya, luar biasa. Saya dukung Banda menjadi pusat turisme super prioritas dan akan saya bicarakan ke pemerintah pusat,” […]

Tukloy : Event Santa Claus Parade dan Expo UMKM Perkuat Toleransi di Kota Ambon

AMBON, LaskarMaluku.com – Dinas Pariwisata Kota Ambon menyiapkan rangkaian festival akhir tahun yang diarahkan untuk memperkuat misi Pemerintah Kota Ambon dalam mewujudkan kota yang toleran sekaligus mendukung pertumbuhan sektor ekonomi kreatif. Kepala Dinas Pariwisata Kota Ambon, Christian Tukloy, mengatakan kegiatan yang digelar pada Desember tersebut merupakan bagian dari strategi mengukur dan memperkuat indikator toleransi di […]

Jaga Bahasa Daerah Tidak Punah, Sekda MBD Hadiri Festival Tunas Bahasa Ibu Untuk Bahasa Moa

TIAKUR, LaskarMaluku.com – Festival Tunas Bahasa Ibu (FTBI) untuk Bahasa Moa kembali digelar di Gedung Serbaguna Tiakur, Sabtu (15/11/2025), sebagai langkah strategis menjaga eksistensi bahasa daerah yang terancam punah. Kegiatan ini menjadi bagian dari program Revitalisasi Bahasa Daerah di Kabupaten Maluku Barat Daya (MBD) yang melibatkan generasi muda sebagai garda terdepan pelestarian bahasa ibu. Festival […]

Dinas Pariwisata dan AMO Sukses Gelar AIMF Tahun 2025

AMBON, LaskarMaluku.com – Pemerintah Kota Ambon resmi menutup rangkaian kegiatan Amboina International Music Festival (AIMF) melalui gelaran World Music Concert: Culture Park. Acara ini sekaligus menjadi puncak peringatan Hari Ulang Tahun ke-6 Ambon City of Music (ACoM), yang berlangsung meriah di Taman Budaya Karang Panjang, Ambon, Jumat (31/10/25) malam. Kegiatan ini sukses di gelar atas […]

Deputi Bidang Kreativitas Media Kementerian Ekonomi Kreatif Secara Resmi Buka AIMF 2025

AMBON, LaskarMaluku.com– Amboina International Music Festival (AIMF) 2025 yang digelar Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon berkolaborasi dengan Ambon Music Office (AMO), resmi dibuka oleh Agustini Rahayu selaku Deputi Bidang Kreatifitas Media Kementerian Ekonomi Kreatif. Festival yang digelar dalam rangka memperingati HUT ke-6 Ambon City of Music ini bertempat di salah satu hotel di Kota Ambon, Kamis […]

Kepala BPK Wilayah XX Harap Festival Benteng Victoria Jadi Kebanggaan Kota Ambon dan Menjadi Festival Tahunan

AMBON, LaskarMaluku.com – Kepala Balai Pelestarian Kebudayaan (BPK) Wilayah XX Maluku, Dody Wiranto, menyampaikan apresiasi dan rasa terima kasih kepada berbagai pihak atas dukungan terhadap penyelenggaraan Festival Benteng Victoria 2025. Menurutnya, dukungan pemerintah daerah dan masyarakat menjadi modal penting untuk menjadikan festival ini sebagai agenda kebanggaan Kota Ambon. “Kami mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada […]

Kepala BPIP Apresiasi Festival Victoria 2025, Wali Kota Ambon Dorong Pelestarian Budaya Daerah

AMBON, LaskarMaluku.com — Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP), Prof. Drs. K.H. Yudian Wahyudi, M.A., Ph.D., memberikan apresiasi positif terhadap penyelenggaraan Festival Victoria 2025 di Kota Ambon.kegiatan berlangsung di Lapangan Merdeka Kota Ambon, pada 17–18 Oktober 2025 Diketahui,Festival Victoria 2025 di Kota Ambon,secara resmi di tutup oleh Wali Kota Ambon Bodewin Wattimena.Sabtu (18/10/2025) Menurutnya, kegiatan […]

Pesona Wisata Bahari Kapal Phinisi, Yang Di Nikmati Puluhan Jurnalis Mitra BI Maluku, Di Kota Makassar

AMBON, LaskarMaluku.com – Puluhan Jurnalis mitra Bank Indonesia (BI) Provinsi Maluku menikmati keindahan, dan pemandangan laut yang begitu tenang, dengan Alunan Music Lokal yang bergema di malam hari, wisata bahari kapal Phinisi di Pantai Losari, Kota Makassar, Sulawesi Selatan. Kamis (09-10-2025). Selanjutnya acara makan malam bersama, yang berlangsung penuh keakraban. Acara ini dilaksanakan sebagai bagian […]

AIMF Jadi Wadah Kolaborasi Musik Asia dan Dunia, Tukloy: AIMF 2025 Hadirkan Musisi Asal Malaysia, Thailand, Belanda, dan Korea Selatan

AMBON,Laskar Maluku.com – Kesuksesan Amboina International Music Festival (AIMF) 2024 meninggalkan jejak manis dalam perjalanan Ambon sebagai Kota Musik Dunia. Pencapaian spektakuler berupa partisipasi lebih dari 37 musisi internasional dari Korea Selatan, Thailand, Malaysia, hingga Belanda, menjadi penanda bahwa Ambon semakin diakui sebagai simpul penting dalam jejaring musik global. Menurut Kepala Dinas Pariwisata dan Budaya […]

Pemda MBD Luncurkan Promosi Objek Wisata Pantai Lawain

intah Kabupaten Maluku Barat Daya secara resmi meluncurkan promosi Objek Wisata Pantai Lawain di Desa Laitutun, Kecamatan Pulau Letti, sebagai destinasi wisata baru. Bupati MBD Benyamin Th. Noach berharap Pantai Lawain dapat menjadi pilihan rekreasi masyarakat lokal sekaligus magnet wisatawan dari luar daerah dalam upaya mengembangkan sektor pariwisata dan ekonomi masyarakat.

Tukloy : Pemkot Hadir Untuk Memberdayakan Jujaro dan Mungare

AMBON, LaskarMaluku.com – Kepala Dinas (KADIS) Pariwisata Pemkot Ambon, Cristian Tukloy, mendukung secara penuh Event Malam Puncak Jujaro Dan Mungare 2025, yang berlangsung di salah satu Hotel di kota Ambon, pada Sabtu, 23 Agustus 2025. Cristian Tukloy menjelaskan, terkait dengan event jujaro mungare hari ini jangan sampai mubasir, artinya bukan soal produknya saja atau sebatas […]

Amboina Jukulele Masuk Tahap Technical Meeting

AMBON, LaskarMaluku.com – Amboina Jukulele yang diselenggarakan oleh TP PKK Kota Ambon berkolaborasi dengan Dinas Pariwisata dan AMO telah masuk pada tahapan technical meeting. Kegiatan technical meeting tersebut berlangsung di ruangan Vlissingen Balai Kota Ambon lantai 2, Kamis (17/7/2025).sore Pemerintah Kota Ambon kembali menggelar Lomba Jukulele Tingkat Kecamatan, sebagai bagian dari komitmen dalam memperkuat ekosistem […]

Coo-Project Gelar Festival Band Competition 2025, Mercy Tekankan Pentingnya Dukungan Pemerintah Agar Talenta Seni Tidak Mati dan Terus Berkembang

AMBON, LaskarMaluku.com – Anggota DPR RI Komisi X Dapil Maluku, Mercy Barends,memberikan apresiasi terhadap inisiatif anak-anak muda dalam mengembangkan dunia musik di kota ini. Salah satu bentuk dukungan tersebut terlihat dalam penyelenggaraan Festival Band Competition 2025 yang digagas oleh Coo-Project.Kegiatan ini berlangsung di Taman Budaya, Karang Panjang, Ambon, pada Jumat (30/5/2025), dan diikuti oleh berbagai […]