Kategori: Religi

Menang Aklamasi, Sahat Sinurat Ketum GAMKI Periode 2023-2026

AMBON, LaskarMaluku.com – Sahat Martin Philip Sinurat secara aklamasi dinyatakan menang sebagai Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia (DPP GAMKI) masa bakti 2023-2026, pada pelaksanaan Kongres GAMKI Ke XII di Gereja Maranatha, Kota Ambon, Jumat (19/5/2023) dini hari. Kemenangan Sahat Sinurat secara aklamasi itu setelah dua kandidat yakni, Williem Wandik dan […]

PKN Kota Ambon Berbagi Kasih Bagi Takjil dan Bukber Bersama Anak Panti Asuhan

Dipenghujung Bulan Ramadhan, Deputi III Pimpinan Nasional (Pimnas) Partai Kebangkitan Bangsa (PKN) yang juga Koordinator Wilayah untuk Provinsi Maluku dan Maluku Utara, Rhoni Sapulette, SH, MH, CLA bersama Pimpinan Cabang (Pimcab) PKN Kota Ambon berbagi kasih dengan umat Muslim di Kota Ambon dalam bentuk pembagian takjil gratis sebanyak 200 paket, Rabu (19/4/2023).