
Wali Kota Ambon, Bodewin M. Wattimena, menghadiri sekaligus membuka Nusa Apono Road Race Championship Seri 3 Tahun 2025 yang digelar di kawasan Transit Passo, Sabtu (6/12/2025). Ajang ini menjadi penutup rangkaian tiga seri road race yang diselenggarakan sepanjang tahun, dan disebut sebagai momentum penting bagi kebangkitan olahraga otomotif di Kota Ambon.

Ketua Ikatan Motor Indonesia (IMI) Kota Ambon, Harry Putra Far-Far, yang juga menjabat sebagai Ketua Komisi III DPRD Kota Ambon, menyampaikan apresiasi mendalam kepada Wali Kota Ambon atas komitmen dan konsistensi dalam mendukung pengembangan olahraga otomotif di daerah tersebut.

Kantor Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Provinsi Maluku bekerjasama dengan Pemerintah Kota Ambon melalui Dinas Sosial menggelar Festival Kreasi Inklusi Maluku 2025 bagi kaum disabilitas.

Hidup orang basudara Negeri Soya dan Paroki Santo Fransiskus Xaverius Katedral Ambon ibarat potong di kuku rasa di daging yang melambangkan persaudaraan sejati.

AMBON, LaskarMaluku.com – Setelah 33 tahun berlalu, acara Panas Pela Rohani antara Paroki Santo Fransiskus Xaverius Katedral Ambon dengan Negeri Soya Kecamatan Sirimau Kota Ambon, kembali dilaksanakan Sabtu (6/12/2025) dalam bentuk seminar dan Ibadah Oikumene. Kegiatan yang bertujuan mempererat hubungan persaudaraan Katolik dan Protestan ini diawali dengan seminar yang melibatkan Orang Muda Katolik (OMK) Paroki […]

AMBON,Laskar Maluku. Com– Pelaksana Tugas (PLT) Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Provinsi Maluku, Hendrik Joseph Tamtelahitu, ST, mengajak seluruh pegawai di lingkup PUPR untuk menjadikan Perayaan Natal sebagai momentum memperkuat kasih, kebersamaan, serta meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat.Perayaan Natal di Halaman Kantor PUPR Provinsi Maluku, Jumat (5/11/25). Dalam sambutannya pada Perayaan Natal […]

Kematian Serda Charles Telehala pada tanggal 11 Agustus 2024 di Barak K (Antasari) Dodikjur Rindam/Mulawarman, Balikpapan hingga saat ini masih menjadi misteri bagi pihak keluarga.

Kepala Biro Perencanaan, Keuangan dan Umum, Universitas Pattimura, Frengki Polnaya, S.E., M.M menekankan pentingnya Sosialisasi program Jaminan Kesehatan bagia ASN dan tenaga kependidikan di lingkungan Universitas Pattimura

Ambon, LaskarMaluku.com— Ketua Persekutuan Masyarakat Toraja Indonesia (PMTI) Kota Ambon, Drs. Ruben Ruru, mengingatkan seluruh warga Toraja di Ambon dan Maluku Tengah untuk menjaga ketertiban, keamanan, serta kebersihan lingkungan menjelang perayaan Natal. Hal tersebut disampaikan dalam kegiatan Natal PMTI Sektor 3 yang digelar bersamaan dengan perayaan di Sektor 1 dan 2. Ruben menekankan bahwa sebagai […]

Rektor Universitas Pattimura (Unpatti) Prof. Dr. Fredy Leiwakabessy, M.Pd mengatakan, pendirian Science Techno Park (STP) Energi Baru Terbarukan, merupakan bentuk komitmen perguruan tinggi di Maluku, menjembatani riset akademik dengan implementasi praktis.

Ambon,LaskarMaluku.com– Panitia Kerja (Panja) DPRD Kota Ambon mulai menata langkah strategis dalam mengawal Pendapatan Asli Daerah (PAD) tahun anggaran 2026. Hal ini disampaikan Ketua Panja DPRD Kota Ambon, Zeth Pormes, usai rapat perdana Panja bersama Organisasi Perangkat Daerah (OPD) pengumpul pendapatan, Selasa (13/1/2026). Pormes mengatakan, rapat perdana tersebut menghasilkan sejumlah kesepakatan penting, terutama terkait ritme […]

Sebagai daerah penghasil minuman keras tradisional jenis Sopi terbesar di Provinsi Maluku, Pemerintah Kabupaten Maluku Barat Daya (Pemkab MBD) terus melakukan berbagai upaya guna memberikan nilai tambah dan manfaat ekonomi bagi tukang tipar sopi di MBD

AMBON,LaskarMaluku.com – Partai Nasional Demokrat (Nasdem) melakukan rotasi Alat Kelengkapan Dewan (AKD) Fraksi Nasdem di DPRD Kota Ambon. Dalam rotasi tersebut, posisi Ketua Komisi II DPRD Kota Ambon yang sebelumnya dijabat Nathan Palonda, SH.MH resmi digantikan oleh Body Wane Ruperd Mailuhu, yang sebelumnya merupakan Anggota Komisi III. Sementara itu, Nathan Palinda dialihkan ke Komisi III […]

AMBON, LaskarMaluku.com – PT Pelayaran Nasional Indonesia (PELNI) Persero Cabang Ambon memberikan klarifikasi resmi terkait insiden kericuhan yang terjadi di Pelabuhan Yos Sudarso Ambon saat proses keberangkatan KM Ciremai, Senin (12/1/2025). Kepala Cabang PELNI Ambon, Marthin Heriyanto, menegaskan bahwa insiden tersebut dipicu oleh lonjakan penumpang pada hari terakhir arus balik, bukan akibat kelalaian atau instruksi […]

Pihak pengelolah KPA Xaverianum Ambon, di Dusun Air Louw, Kecamatan Nusaniwe Kota Ambon, hingga kini sangat cemas dengan kualitas dua unit bangunan yang dikerjakan oleh kontraktor PT.Nailaka Indah.

Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Reskrimsus) Polda Maluku telah menerima laporan dugaan perbuatan pencemaran nama baik Dekan Fakults Hukum Unpatti yang dilakukan oleh dosen Fakultas Hukum Universitas Pattimura (Unpatti) Ambon, Dr. Elsa Rina Maya Toule, S.H.,M.S.

Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEBIS) Universitas Pattimura (Unpatti) Prof. Dr. Teddy CH. Leasiwal, S.E., M.Si mengaku, saat ini FEBIS tetap menjadi fakultas favorit dengan jumlah mahasiswa terbanyak kedua setelah FKIP.

AMBON, LaskarMaluku.com – Pemerintah Kota Ambon turut ambil bagian dalam Kegiatan Panen Raya dan Pengumuman Swasembada Pangan Kementerian Pertanian Republik Indonesia, yang dilaksanakan secara nasional dan diikuti secara daring dari Balai Diklat Pertanian Provinsi Maluku, Rabu (7/1/2026). Kegiatan ini menjadi momentum strategis dalam memperkuat sinergi antara pemerintah pusat, pemerintah daerah, petani, serta seluruh pemangku kepentingan […]