![](https://laskarmaluku.com/wp-content/uploads/2022/07/pangkas-300x134.jpg)
Antisipasi Tumbang, Pemkot Ambon Pangkas Sejumlah Pohon
Hujan yang mengguyur Kota Ambon disertai angin kencang beberapa hari terakhir memaksa Dinas Pemadam Kebakaran Kota Ambon melakukan antisipasi pohon tumbang dengan memangkas pohon-pohon yang dianggap berbahaya.