Toisutta : Oktober 2022 Dana Gempa Tahap II Dicairkan
Sekretaris Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Ambon, Julius Toisutta, mengatakan pencairan dana gempa tahun 2019 tahap II segera di cairkan pada Bulan Oktober 2022 mendatang.
Sekretaris Komisi I Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Ambon, Julius Toisutta, mengatakan pencairan dana gempa tahun 2019 tahap II segera di cairkan pada Bulan Oktober 2022 mendatang.