
Penjabat Wali Kota Ajak Masyarakat Jaga Pancasila
Memperingati Hari lahir Pancasila, yang jatuh setiap 1 Juni Penjabat Wali Kota, Bodewin M. Wattimena, mengajak masyarakat Kota Ambon agar berkomitmen untuk menjaga Pancasila.
Memperingati Hari lahir Pancasila, yang jatuh setiap 1 Juni Penjabat Wali Kota, Bodewin M. Wattimena, mengajak masyarakat Kota Ambon agar berkomitmen untuk menjaga Pancasila.