![](https://laskarmaluku.com/wp-content/uploads/2022/06/inklusi2-300x200.jpeg)
Kota Ambon Masuk 7 Kabupaten/Kota KTI Implementasi Program Inklusi
Ambon menjadi salah satu dari 7 (tujuh) Kabupaten/Kota di kawasan Timur Indonesia, yang dipilih sebagai lokasi implementasi Kemitraan Australia dan Indonesia menuju masyarakat inklusi oleh Yayasan Bursa Pengetahuan Kawasan Timur Indonesia (BaKTI).