
Memalukan, Istri Gubernur Maluku Joget Tanpa Masker Di Tengah Pandemi
Memalukan. Istri Gubernur Maluku Widya Murad, melakukan aksi joget tanpa menggunakan masker di tengah situasi pandemi Covid-19, di lokasi Warung Katong di kawasan Waihaong Kota Ambon.