
Pempus Ambil Alih Pembagian PI 10 % Blok Masela, Kepulauan Tanimbar Juga Diperhitungkan
Perjuangan Bupati Kepulauan Tanimbar Petrus Fatlolon, SH,MH dan DPRD Kepulauan Tanimbar untuk mendapatkan pembagian pengelolaan Participating Interest (PI) 10 %, akhirnya membuahkan hasil.