![](https://laskarmaluku.com/wp-content/uploads/2022/03/Selundupan-burung-300x168.jpg)
Ditkrimsus Polda Maluku Gagalkan Penyelundupan Burung Nuri Dari Namrole
Direktorat Kriminal Khusus (Ditkrimsus) Polda Maluku berhasil menggagalkan penyeludupan 33 burung Nuri dari Namrole, Kabupaten Buru Selatan.
Direktorat Kriminal Khusus (Ditkrimsus) Polda Maluku berhasil menggagalkan penyeludupan 33 burung Nuri dari Namrole, Kabupaten Buru Selatan.