
Pemkot Ambon Targetkan RTP Wainitu Kecamatan Nusaniwe Tahun 2022 Selesai
Pemerintah Kota Ambon melalui Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Pemukiman (PRKP) Ambon, Targetkan RTP Wainitu, Kecamatan Nusaniwe, yang dibiayai APBN melalui Balai Pengembangan Prasarana Infrastruktur Wilayah Maluku Dirjen Cipta Karya Kementerian PUPR, selesai tahun 2022.