Kategori: Parlementaria

Lama Terbengkalai, Gedung Siwalima dan Gedung Pasar Hygienis Akan Difungsikan

AMBON, LaskarMaluku.com – Ketua DPRD Maluku, Benhur George Watubun, ST mengemukakan, pihaknya menyetujui penggunaan gedung milik pemerintah daerah kepada Kanwil Imigrasi untuk dijadikan sebagai perkantoran. Hal itu dikemukakan Watubun, setelah Kanwil Imigrasi dan Kemasyarakatan mengajukan surat permohonan pelebaran struktur sekaligus izin penggunaan aset gedung milik pemerintah daerah provinsi Maluku. Proses pelebaran struktur di daerah ini […]

DPRD Kota Ambon Menunggu Juknis Dan Juklak Efisiensi Anggaran 2025

AMBON,LaskarMaluku.com – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Ambon hingga kini masih menunggu petunjuk teknis (juknis) atau petunjuk pelaksana (juklat) dari Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) dan Kementerian Keuangan (Kemenkeu) terkait kebijakan efisiensi anggaran yang harus diterapkan dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun berjalan. Ketua DPRD Kota Ambon, Morits Tamaela mengatakan, efisiensi anggaran menjadi […]

Wakil Ketua Komisi II DPRD Kota Ambon Apresiasi Program Pemeriksaan Kesehatan Gratis di Sekolah

AMBON, LaskarMaluku.com – Wakil Ketua Komisi II DPRD Kota Ambon, Desy Halauw, mengapresiasi program pemeriksaan kesehatan gratis di sekolah-sekolah yang digagas oleh Kementerian Kesehatan. Menurutnya, program ini sangat bermanfaat bagi masyarakat, terutama bagi anak-anak yang rutin mendapatkan pemeriksaan kesehatan tanpa biaya. “Program ini sangat baik dan harus didukung oleh masyarakat, terutama para orang tua. Pemeriksaan […]

Bapemperda DPRD Kota Ambon Bahas Program Prioritas Perda 2025

AMBON, LaskarMaluku.com – Badan pembentukan peraturan daerah (Bapemperda) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Ambon menggelar rapat kerja (Raker) bersama Dinas Sosial, Dinas Kominfo Kota Ambon, Bappeda Litbang, Satpol PPDisperindag,Bagian Pemerintahan,Raker tersebut berlangsung di ruang rapat paripurna DPRD Ambon, Rabu (12/02/2025). Diketahui, Raker itu dilakukan dalam rangka mengoptimalkan pembahasan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) yang tengah […]

Anos Yeremias Berharap Sadali Ie Tetap Jabat Sekda Maluku

Anggota Fraksi Golkar, Anos Yeremias, S.Sos melakukan interupsi dan ngotot ingin mempertahankan Ir Sadalie I eke jabatan sebelumnya yakni Sekda Maluku. Interupsi Anos Yeremias ini dilakukan disela-sela ketukan palu akhir Pembahasan dan penetapan 12 Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) yang ditetapkan melalui agenda Rapat Paripurna, Senin (10/2/2025).

DPRD Maluku Bahas Tindak Lanjut Anggaran Ranperda Bersama OPD

AMBON, LaskarMaluku.com — Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Maluku bersama Organisasi Perangkat Daerah (OPD) lingkup Provinsi Maluku guna membahas anggaran Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Tahun 2025. Rapat tersebut di gelar dalam sidang paripurna DPRD Maluku yang dipimpin Richart Rahakbaw selaku ketua Ranperda dan didampingi Alhidayat Wajo, selaku Wakil Ketua Ranperda, yang berlansung di.lantian2 ruang […]

Watubun Ajak Masyarakat Dukung Program Presiden Prabowo

AMBON LaskarMaluku.com – Ketua DPRD Provinsi Maluku, Benhur George Watubun, ST mengajak masyarakat Maluku untuk mendukung kebijakan Presiden RI Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka. Ajakan Watubun tersebut karena dukungan rakyat Maluku terhadap presiden Prabowo Subianto dan Gibran mencapai 60 persen dukungan. Kondisi dukungan mayoritas suara dari masyarakat Maluku ini, jika dalam situasi […]

Komisi III DPRD Kota Ambon Soroti Penataan Ruang Terbuka dan Infrastruktur Pasar Ikan Arumbae

AMBON, LaskarMaluku.com – Komisi III DPRD Kota Ambon, menggelar rapat dengan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) serta Dinas Pekerjaan Umum (PU).Rapat dengar pendapat digelar Jumat (7/2/2025) Ketua Komisi III DPRD Kota Ambon, Hary Putra Far-Far, mengungkapkan, hasil rapat dengar pendapat yang digelar Jumat (7/2/2025) dengan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) serta Dinas Pekerjaan Umum (PU), fokus utama […]

KPU Kota Ambon Serahkan Dokumen Penetapan Walikota dan Wakil Walikota Terpilih ke DPRD Kota Ambon

AMBON, LaskarMaluku.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Ambon, Jumat (7/2/2025) sore tadi telah menyerahkan dokumen penetapan pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Ambon terpilih kepada DPRD Kota Ambon. Ketua KPU Kota Ambon, Kaharudin Mahmud, menyampaikan, bahwa setelah penetapan ini, pihaknya segera mengusulkan pengesahan dan pengangkatan pasangan terpilih kepada DPRD Kota Ambon. “Proses […]